Sudahkan kamu Memiliki KTP dan SIM ?? ya kali ini saya akan bercerita mengenai dua buah benda itu namun bukan KTP ( Kartu Tanda Penduduk ) dan SIM ( Surat izin Mengemudi ) yang di keluarkan oleh instansi pemerintahan itu...terus apa dong?? sabar saya akan mencoba membahasnya kali ini, teman teman sudah membaca judul dari postingan saya kan, nah itulah yang akan saya bahas kali ini apa itu SIMPER dan MINE PERMIT!!, Oke langsung saja kenapa didepan saya kaitkan dengan KTP sama SIM ya karena dua benda itu kegunaannya hampir sama, sama sama sebagai ID CARD atau tanda pengenal karena memiliki masa berlakunya juga hehehe...Namun bedanya SIMPER sama MINE PERMIT Hanya di pakai Dalam dunia pertambangan. Sebuah KTP di miliki oleh seorang penduduk sebagai tanda pengenal kependudukan di suatu daerah, sedangkan SIM adalah surat izin mengemudi yang wajib di miliki oleh sesorang yang sudah memenuhi persyaratan yang di tetapkan. Begitu pula dengan SIMPER sama MINE PERMIT, bagi mereka yang bekerja di dunia pertambangan sebagai contoh di pertambangan Batu Bara semua karyawan yang mobilitasnya di Tambang wajib memiliki kedua benda tersebut. SIMPER ( Surat Izin Mengoprasikan Unit Perusahaan ): jadi mereka yang membawa mobil masuk kewilayah tambang wajib membawa simper sebagai surat izin nya dan Mine Permit sebagai tanda pengenal.selain itu mine permit juga berfungsi sebagai tanda pengenal jika terjadi sebuah kecelakaan tambang sehingga mudah untuk mengidentifikasinya. untuk memperjelas berikut saya kasih tampak fotonya nah bagaimana sudah tahu bukan, itulah sebagian penjelasan mengenai simper dan mine permit, untuk artikel selanjutnya nanti saya akan mencoba membahas siapa sih yang berhak mengeluarkan surat izin tersebut apakah kepolisian indonesia atau kelurahan setempat, jadi tunggu saja update selanjutnya...."wasalam"
SIM-PER, MINE PERMIT Dalam Dunia Pertambangan
Posted by Mas Yuli on October 30, 2013
Related Posts
Blog, Updated at: 6:37 PM
sipp om.....sangat membantu...
ReplyDeletesaya belum punya.. hehehe
ReplyDeletehehehe....thanks mas Tukang Colong dah mau mampir ke gubuk saya di http://yulieono.blogspot.com, btw kalo belum punya bikin ya...xixixi
ReplyDeletemohon maaf mas ihsan komentnya saya hapus soalnya link hidup, oh iya jika saya pernah berkunjung ke blog sampeyan dan ninggalin link hidup jaga juga minta maaf... tolong di hapus saja.
ReplyDeleteNo live link!!!!
ReplyDelete